Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita

Image

FOCUS GROUP DISCUSSION KAJIAN PERAN LEMBAGA PERWAKILAN DALAM DEMOKRASI INDONESIA OLEH KEMENTERIAN PPN/BAPPENAS

?FOCUS GROUP DISCUSSION KAJIAN PERAN LEMBAGA PERWAKILAN DALAM DEMOKRASI INDONESIA OLEH KEMENTERIAN PPN/BAPPENAS                             Samarinda, (09/10/2019) Kementerian PPN/Bappenas, direktorat Politik dan Komunikasi diwakili oleh Kasubid Kelembagaan Demokrasi Drs. Indra Jaya, M.Sc menghadiri Focus Group Discussion (FGD) bertempat...

Selengkapnya
Image

Isu Perpindahan Ibukota Negara ke Kalimantan Timur

Balikpapan, 19/08/2019. Perbincangan ringan tentang isu pemindahan Ibukota Negara terus bergulir dan berkembang baik tengah masyarakat maupun di level pemerintahan yang salah satunya calon terkuat adalah Kalimantan Timur. Hal ini terungkap saat perbincangan ringan antara  Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas)  Prof. Dr. Bambang  P.S. Brodjonegoro...

Selengkapnya
Image

UPACARA BENDERA PERINGATAN HUT RI

SAMARINDA-Upacara Peringatan Hari Proklamasi Kemerdekaan RI Ke-74 Tahun 2019 berlangsung di Lapangan Parkir Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, Sabtu (17/08) dengan inspektur upacara PLT Sementara Bappeda Prov. Kaltim Drs. H Hariyo Santoso. Upacara peringatan yang dimulai pukul 07.30. HUT ke-74 Kemerdekaan RI Bertema 'Menuju Indonesia Unggul  

Selengkapnya
Image

MEMBANGUN SINERGITAS PEMERINTAH PUSAT DAN DAERAH MELAUI RAKORTEK RENBANG REGIONAL II DI KALTIM”

Samarinda, (12/3/2019). “Rakortekrenbang ini merupakan pertemuan penting sebagai salah satu upaya merencanakan program kegiatan beserta anggarannya untuk memperkuat harmonisasi kerjasama pemerintah pusat dan daerah. Tentunya kita di wilayah Indonesia Timur mengharapkan agar anggaran yang akan dialokasikan untuk pelaksanaan program kegiatan tersebut porsinya diperbesar, layak untuk memenuhi kebutuhan daerah dan berkeadilan”,...

Selengkapnya
Image

KONSULTASI PUBLIK PEMBAHASAN RANCANGAN AWAL RKPD PROVINSI KALIMANTAN TIMUR TAHUN 2020

Samarinda, (5/3/2019). “RKPD tahun 2020 harus dapat merespon dan menjawab permasalahan pembangunan yang belum diselesaikan pada pelaksanaan RKPD tahun 2019 serta dapat memberikan panduan arah kebijakan sasaran pembangunan tahun ke-dua RPJMD Kaltim 2018-2023 sesuai dengan visi RPJMD Provinsi Kalimantan Timur tahun 2018-2023 yaitu “Berani untuk Kalimantan Timur Berdaulat” ungkap Pj...

Selengkapnya