Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita Terkini

Selasa, 16 Juli 2024
Bimbingan Teknis Penerapan Manajemen Energi pada Gedung Pemerintahan
  • Jam : 08.00 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Jatra Balikpapan
  • Dihadiri : Kasubbag Umum
Konsultasi Publik Rekomendasi Kebijakan Transfortasi Penyangga IKN dan Standart Fasilitasi Integrasi Moda di KIPP IKN 
  • Jam : 08.30 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Novotel Balikpapan
  • Dihadiri : KT Bidang Infraswil
Pembahasan draft dokumen rencana aksi keselamatan lalu lintas dan angkutan Jalan (RAK LLAJ) 6 Provinsi
  • Jam : 08.30 WIB s.d. Selesai
  • Tempat : Via Zoom Meeting
  • Dihadiri : Bidang Infraswil
Peserta Uji Konsekuensi PPID Pelaksana Prov Kaltim 
  • Jam : 08.30 WIB s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Hemangini Bandung
  • Dihadiri : Kasubbag Umum
Narasumber Sosialisasi dan Market Sounding Percontohan Pengadaan Barangjasa Pemerintah yang Berkelanjutan di Provinsi Kalimantan Timur
  • Jam : 08.30 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Harris Samarinda
  • Dihadiri : Bidang Ekonomi
Rapat Koordinasi Pengelolaan Data dan Informasi Mekanisme Umpan Balik FCPF - CF
  • Jam : 08.30 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Platinum Balikpapan
  • Dihadiri : Bidang Ekonomi
Sosialisasi dan Market Sounding Percontohan Pengadaan Barang Jasa Pemerintah yang Berkelanjutan di Provinsi Kalimantan Timur
  • Jam : 08.30 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Harris Samarinda
  • Dihadiri : Staf Bidang Sekretariat
Presentasi dan Uji Coba Aplikasi SIMFONI-KALTIM (Sistem Informasi Dokumen Evaluasi dan Pembahasan Surat Edaran Kab/Kota Terkait Hasil Evaluasi Ranperda Raperkada Tentang Perubahan APBD Tahun 2024 dan APBD Tahun 2025 
  • Jam : 09.00 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Via Zoom Meeting
  • Dihadiri : KT Bidang P2EPD
Narasumber Pelatihan PPRG 
  • Jam : 13.00 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Hotel Grand Cokro Balikpapan
  • Dihadiri : KT Bidang PPM
Rapat Evaluasi Hasil Fasilitasi Integrasi Perencanaan dan Penganggaran Responsif Gander
  • Jam : 13.00 WIB s.d. Selesai
  • Tempat : Sunlake Hotel Jakarta
  • Dihadiri : KT Bidang PPM
Rapat Fasilitasi Rancangan Peraturan Kepala Daerah Tentang Perubahan RKPD Provinsi Kaltim Tahun 2024 
  • Jam : 14.00 WITA s.d. Selesai
  • Tempat : Via Zoom Meeting
  • Dihadiri : Ka.Bappeda, Sekretaris, Kabid, JF/KT dan Staf Bidang Perencana

Penghargaan

Aplikasi Bappeda Provinsi Kalimantan Timur

Instagram

Followers

Youtube

Nama Youtube
Subscribers