Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Rapat Koordinasi Persiapan Fasilitasi P-RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2022

Image Berita

Rapat Koordinasi Persiapan Fasilitasi P-RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2022

Dalam Rangka Fasilitasi rancangan peraturan daerah tentang P-RKPD Kabupaten/Kota Tahun 2022, Bappeda Prov. Kaltim melaksanakan rapat persiapan fasilitasi RKPD Kabupaten/Kota tahun 2022 secara virtual melaui Zoom Meeting, Selasa (19/07/2022).

-

Rapat ini dipimpin oleh ibu Rina Juliaty selaku Kepala Bidang PPEPD , dan dihadiri oleh Bappedalitbang Kabupaten/Kota se-Kalimantan Timur serta bidang perencana Bappeda Prov.Kaltim.

-

Rapat ini bertujuan untuk memastikan kelengkapan penyampaian syarat fasilitasi dari Kabupaten/Kota yang meliputi surat permohonan fasilitasi dari Kepala Daerah, Dokumen Rankhir P-RKPD, Hasil Pengendalian dan Evaluasi Kebijakan Penyusunan Perubahan Perencanan Tahunan, Evaluasi hasil pelaksanaan RKPD tahun 2022 Triwulan II, Reviu APIP atas Rancangan Akhir P-RKPD tahun 2022 (LHR), seta pengisian form fasilitasi ranperkada.

 

#bappedakaltim2022

#ranperkadaprkpdkabupatenkota2022

#ppidbappedakaltim