post-img

Sabtu, 14 Mei 2022

Admin

Berita

548 kali dilihat

Harmonisasi Rancangan Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa

Selasa,10/05/2022. Seketaris dan Staf P2EPD Bappeda Provinsi Kalimantan Timur menghadiri acara Harmonisasi Rancangan Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa tentang Tata Cara Penyediaan Infrastruktur dan Pengadaan Barang/Jasa yang Lainnya dengan Kekhususan dalam Rangka Kegiatan Persiapan, Pembangunan, dan Pemindahan Ibu Kota Negara serta Penyelenggaraan Pemerintah Daerah Khusus Ibu Kota Nusantara

-

Acara tersebut diadakan oleh Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham). Dihadiri oleh Kementerian dan Lembaga terkait serta Tim Transisi IKN, Pemprov Kalimantan Timur, Pemda Kutai Kartanegara dan Pemda Penajam Paser Utara secara daring melalui Zoom Meeting.

#kementerianhukumdanham

#bappedakaltim2022

#pengadaanbarangjasa

#ibukotanegarabaru

#ibukotanusantara

#ppidbappedakaltim