Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita

Image

Penyerahan Piagam Penghargaan Kepada ASN Purna Tugas Bappeda Provinsi Kalimantan Timur

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada ASN Purna Tugas atas nama Endang Rusdianto yang memasuki masa purna tugas Terhitung Mulai Tanggal 1 Juli 2024. Dedikasi dan kontribusi beliau di Bappeda Provinsi Kalimantan Timur telah menjadi bagian penting dalam kemajuan pembangunan dan perencanaan daerah di...

Selengkapnya
Image

Help Desk Pengisian Kinerja & Kelengkapan Monitor Kinerja pada E-SAKIP Kaltim Triwulan II & Evaluasi Semester I 2024

Samarinda (11/07/2024) - Kepala Sub Bagian (Kasubbag) Perencanaan Program Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, Stella Felicia Sinaga memimpin pelaksanaan kegiatan Help Desk pengisian kinerja & kelengkapan monitor kinerja pada E-SAKIP Kaltim Triwulan II dan Evaluasi Semeseter I 2024 untuk ASN dilingkungan Bappeda Kaltim, Kamis (11/7).  Dalam sambutannya mengawali kegiatan, disampaikan tujuan kegiatan...

Selengkapnya
Image

Pembukaan Orientasi PPPK Kurikulum I MOOC di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur

Samarinda (11/07/2024) - Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian kerja (PPPK) Bappeda Kaltim mengikuti Pembukaan Orientasi PPPK Kurikulum I MOOC di Lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur yang dilaksanakan BPSDM Kaltim di Aula Utama kantor BPSDM Kaltim, Kamis (11/7/2024).  Dra. Nina Dewi selaku Kepala BPSDM Kaltim menyampaikan pada sambutannya bahwa pada dasarnya peserta orientasi...

Selengkapnya
Image

Tiga ASN Bappeda Kaltim Resmi Dilantik Menjadi Jabatan Fungsional Perencana

Samarinda (11/07/2024), Tiga Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Bappeda Kaltim resmi dilantik oleh Pejabat Gubernur Kaltim untuk menduduki Jabatan Fungsional Perencana. Upacara pelantikan sekaligus pengambilan sumpah jabatan itu berlangsung di Aula Kantor Kesbangpol Provinsi Kaltim. Ketiga ASN Bappeda Kaltim yang resmi mengemban amanah ini adalah Nurmiana Afriany S.T., M.Sc., Fryma...

Selengkapnya
Image

FGD Kegiatan Evaluasi Standar Pelayanan Minimal Bidang Sosial di Provinsi Kalimantan Timur

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur melalui Kepala Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Manusia, Bapak Mispoyo memfasilitasi pelaksanaan Focus Group Discussions (FGD) Implementasi Major Project Reformasi Perlindungan Sosial dan Evaluasi SPM Bidang Sosial Tahun 2024 yang dilaksanakan oleh Direktorat Penanggulangan Kemiskinan dan Pemberdayaan Masyarakat Kementerian PPN/Bappenas, Rabu (10/7).  Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Rapat...

Selengkapnya