Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita Bulan September 2024

Image

Program Penurunan Emisi di Kaltim: Bappeda Gelar Rapat Pengelolaan Dana FCPF-CF untuk Masa Depan Hijau

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur menyelenggarakan rapat koordinasi secara luring dan daring bersama dengan Project Management Unit (PMU) dan Pokja Perencanaan dan Penganggaran Program Forest Carbon Partnership Facility – Carbon Fund (FCPF-CF) di Hotel Mercure Samarinda, Selasa (3/9).  Kepala Bappeda Kaltim yang diwakili oleh Kepala Bidang Perekonomian dan SDA (PSDA), Wahyu Gatut...

Selengkapnya
Image

Pemda Kaltim Meraih Penghargaan dalam Penggunaan SRIKANDI Tingkat Provinsi Kearsipan Daerah I

Mataram (3-4 September 2024) Arsiparis, Admin SRIKANDI, Pencatat Surat dan agenda menghadiri Rapat Koordinasi Penerapan Aplikasi SRIKANDI. Rakor ini merupakan kolaborasi dari ANRI, Dinas Perpustakaan Prov. NTB dan Dinas Perpustakaan Kota Mataram. Adapun Drs. Hilman Rosmana, M. Hum sebagai Direktur Kearsipan Daerah turut hadir untuk menyampaikan sambutan. Pada sambutan tersebut,...

Selengkapnya
Image

Selamat Datang Kafilah Musabaqah Tilawatil Quran Nasional (MTQN) dari Provinsi Sulawesi Tenggara

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur dengan hangat menyambut kedatangan peserta Musabaqah Tilawatil Quran (MTQN) XXX dari Provinsi Sulawesi Tenggara. Acara penyambutan berlangsung di Hotel Harris, Samarinda pada Kamis malam.Dalam sambutannya, Kepala Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, Yusliando menyambut hangat para kafilah MTQN dengan rasa bangga dan terhormat dapat menyambut secara langsung. "Kami...

Selengkapnya
Image

Diskusi Implementasi Perlindungan Pekerja Melalui Jaminan Sosial Ketenagakerjaan di Prov Kaltim

Kepala Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Manusia Bappeda Kaltim, Mispoyo didampingi Perencana Ahli Muda, Muhammad Hamsani melaksanakan fasilitasi Diskusi antara Kementerian PPN/Bappenas dengan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dan Pemangku Kepentingan Terkait di Kota Samarinda dan Kabupaten Kutai Kartanegara perihal Implementasi Perlindungan Pekerja Melalui Jaminan Sosial Ketenagakerjaan di Provinsi Kalimantan Timur, Jum'at...

Selengkapnya
Image

Rapat Sinkronisasi Penyusunan Profil Daerah Sektor Industri

Bapak Dany Fachriza, S.T., Staf Ahli, Perwakilan BPS Provinsi Kalimantan dan Disperindagkop Provinsi Kalimantan Timur telah melaksanakan Rapat Sinkronisasi Penyusunan Profil Daerah Sektor Industri di Ruang Rapat Kantor Bappeda Provinsi Kaltim pada Selasa (03/09/2024).Kegiatan tersebut bertujuan untuk mensinkronisasi data khususnya pada data sektor industri untuk penyusunan profil daerah. Data yang...

Selengkapnya
Image

Bimbingan Teknis Rekonsiliasi Keuangan Bappeda Provinsi Kaltim

Balikpapan, (06/09/2024) - Bappeda Prov. Kaltim melalui Sub Bagian Keuangan mengadakan acara Bimtek Rekonsiliasi Keuangan yang mengundang seluruh staf pengelola administrasi keuangan dan operator bidang dan kesekretariatan Bappeda Prov. Kaltim.Acara yang dilaksanakankan di Swiss-Bell in Hotel Balikpapan ini mengangkat 2 (dua) topik utama yaitu pertama Keseragaman format permintaan panjar dan...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Turut Meriahkan MTQ Expo Nasional Tahun 2024 di Kalimantan Timur

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur turut meriahkan Expo Musabaqah Tilawatil Quran MTQ Nasional Tahun 2024 yang diselanggarakan di Kalimantan Timur. Expo ini berlangsung dari tanggal 8 hingga 15 September 2024 dan menjadi ajang kebanggaan bagi provinsi ini. Stelah 48 tahun terakhir Kalimantan Timur kembali menjadi tuan rumah dimana MTQN sebelumnya dilaksankan...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Fokus Evaluasi: Kepala Badan Ajak Pegawai Tingkatkan Kedisiplinan dan Kinerja

Kepala Bappeda Provinsi Kaltim, Yusliando, bersama Sekretaris, Saur Parsaoran, memimpin rapat yang membahas kedisiplinan dan peningkatan kinerja pegawai. Rapat ini bertujuan untuk mengevaluasi kedisiplinan dan kinerja di lingkungan Bappeda Kaltim.Dalam rapat tersebut, Yusliando menekankan pentingnya membentuk budaya kerja yang maju dengan mengedepankan core value ASN BERAKHLAK, "Budaya kerja saat ini...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Menghadiri Green Seminar 2024 Yang dilaksanakan Untuk Mengidentifikasi Potensi Investasi Sektor Ekonomi Hijau

Dalam rangka mendorong transformasi ekonomi di wilayah Kalimantan menuju pembangunan berbasis ekonomi hijau yang berkelanjutan dan inklusif, Kantor Perwakilan Bank Idonesia Provinsi Kalimantan Selatan (KPw BI Kalsel) menyelenggarakan kegiatan Green Seminar 2024 di Fugo Hotel Banjarmasin, Selasa (10/9). Seminar ini dihadiri oleh Kepala Bidang PSDA Bappeda Kaltim, Wahyu Gatut Purboyo...

Selengkapnya
Image

Kepala Bappeda Kaltim Menjadi Pembicara dalam Diskusi Nasional ISEW 2024

Jakarta, (13/09/2024) - Kepala Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, Yusliando menjadi pembicara dalam Indonesia Sustainable Energy Week (ISEW) Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perencanaan Pembangunanan Nasional (PPN)/Bappenas dan Kementerian ESDM bersama dengan Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit GmbH (GIZ) di JW Marriott Hotel Jakarta, Jum'at (13/9). Menjadi pembicara dalam event...

Selengkapnya
Image

Maulid Nabi Muhammad SAW: Momentum untuk Meningkatkan Ketaatan

Samarinda, (17/09/2024) - Bappeda Kaltim memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW dengan mengundang Ustadz Aslam untuk memberikan ceramah terkait peningkatan ketaatan kepada Allah SWT di Musala Baitul Ihsan Bappeda Kaltim yang dihadiri oleh ASN dan Non ASN Bappeda Kaltim.Dalam ceramahnya, Ustadz Aslam menyampaikan bahwa ingin atau tidak inginnya manusia untuk masuk...

Selengkapnya
Image

FGD Smart Province: Mewujudkan Smart Province di Kalimantan Timur

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur melalui Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Manusia menghadiri Forum Group Discussion (FGD) Smart Province Kalimantan Timur yang diselenggarakan oleh Diskominfo Kaltim di Hotel Mercure Samarinda, Kamis (19/9). FGD yang dihadiri oleh Perangkat Daerah dilingkungan Pemprov Kaltim, unsur Diskominfo Kabupaten/Kota, Akademisi, dan Mitra Pembangunan terkait lainnya tersebut bertujuan...

Selengkapnya
Image

Pelatihan dan Pembekalan Pengelolaan Arsip Dinamis

(Balikpapan, 12/09/2024), Unit Kearsipan (UK) mengadakan Pelatihan dan Pembekalan Pengelolaan Arsip Dinamis di Lingkungan Bappeda Prov. Kaltim, yang dihadiri oleh Unit Pengolah (UP), Kasubbag Umum, Kepala Bidang dan Fungsional lingkup Bappeda Kaltim.Pelatihan dan Pembekalan tersebut dibuka oleh Sekretaris Bappeda Kaltim - Saur Parsaoran. T, S.Pi, MEMD, Serta menghadirkan Narsumber yakni...

Selengkapnya
Image

Konsultasi Publik II Penyusunan Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis RPJMD Kalimantan Timur Tahun 2025-2029

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur melalui Bidang PSDA dan PPEPD menghadiri kegiatan Konsultasi Publik II Penyusunan Kajian Lingkungan Hidup Strategis RPJMD Kalimantan Timur Tahun 2025-2029 yang diselenggarakan secara luring dan daring oleh Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kaltim di Hotel Mercure Samarinda, Senin (23/9).  Kegiatan yang dibuka oleh Kabid Tata Lingkungan DLH Kaltim,...

Selengkapnya
Image

Monitoring Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024

Samarinda (24/09/2024) - Kasubbag Umum Achmad Risa dan Kabid P2EPD Alfino Rinaldi Arief hadir dalam rapat kerja untuk pengisian kuesioner monitoring keterbukaan informasi publik tahun 2024. Agenda ini dilaksanakan sebagai bagian dari pelaksanaan monitoring oleh Komisi Informasi Pusat, dengan tujuan untuk mempertahankan predikat informatif bagi Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur.Rapat yang...

Selengkapnya
Image

Menuju Transisi Energi Berkeadilan: Kepala Bappeda Bahas Transformasi Ekonomi Berkeadilan Melalui Kolaborasi Pekerja dan Pemangku Kepentingan

Dalam rangka memperkuat peran pekerja dalam transisi energi yang berkeadilan, Kepala Bappeda Kalimantan Timur, Yusliando, menjadi narasumber pada workshop yang diselenggarakan oleh Dewan Eksekutif Nasional Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (DEN KSPI) dan Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI).Melalui workshop yang bertemakan "Memperkuat Posisi Tawar Serikat Pekerja melalui Dialog Sosial untuk...

Selengkapnya
Image

Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Atas Laporan Hasil Reviu (LHR) Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP)

Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur melalui Bappeda Kaltim bersama dengan Inspektorat dan BPKAD menyelenggarakan Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Atas Laporan Hasil Reviu (LHR) Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) Terhadap Perubahan RKA-SKP Tahun 2024 dan RKA-SKPD Tahun 2025 di Hotel Senyiur Samarinda, Kamis (26/9).  Rakor yang dipimpin oleh Sekda Prov Kaltim, Sri Wahyuni...

Selengkapnya