Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Rekon Data Non PNS

Image Berita

Rekon Data Non PNS

Kasubbag Umum, Bapak Arbainsyah beserta staf kepegawaian Bappeda Kaltim menghadiri rekonsiliasi Data Kepegawaian di BKD Kaltim, Senin (06/06/2022).

-

Rekonsiliasi tersebut dilaksanakan oleh BKD Kaltim selama 3 hari (tgl 6, 8, dan 9 Juni 2022) dengan menghadirkan Kasubbag Umum dan Pengelola Kepegawaian seluruh Perangkat Daerah dilingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan pada undangan.

-

Rekonsiliasi tersebut bertujuan untuk melakukan update data kepegawaian, khususnya data Non PNS (Tenaga Honorer) posisi per 31 Desember 2021.

-

Adapun data yang dilakukan rekonsiliasi terkait dengan Peta Jabatan, Bezzeting, serta Data Non PNS yang terdapat pada masing-masing Perangkat Daerah.

 

#bappedakaltim2022

#bkdkaltim

#rekondatanonpns

#ppidbappedakltim