Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita

Image

Kepala Bappeda Kaltim Menjadi Pembicara dalam Diskusi Nasional ISEW 2024

Jakarta, (13/09/2024) - Kepala Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, Yusliando menjadi pembicara dalam Indonesia Sustainable Energy Week (ISEW) Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kementerian Perencanaan Pembangunanan Nasional (PPN)/Bappenas dan Kementerian ESDM bersama dengan Deutsche Gesellschaft für Internationale Zusammenarbeit GmbH (GIZ) di JW Marriott Hotel Jakarta, Jum'at (13/9). Menjadi pembicara dalam event...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Menghadiri Green Seminar 2024 Yang dilaksanakan Untuk Mengidentifikasi Potensi Investasi Sektor Ekonomi Hijau

Dalam rangka mendorong transformasi ekonomi di wilayah Kalimantan menuju pembangunan berbasis ekonomi hijau yang berkelanjutan dan inklusif, Kantor Perwakilan Bank Idonesia Provinsi Kalimantan Selatan (KPw BI Kalsel) menyelenggarakan kegiatan Green Seminar 2024 di Fugo Hotel Banjarmasin, Selasa (10/9). Seminar ini dihadiri oleh Kepala Bidang PSDA Bappeda Kaltim, Wahyu Gatut Purboyo...

Selengkapnya
Image

Bimbingan Teknis Rekonsiliasi Keuangan Bappeda Provinsi Kaltim

Balikpapan, (06/09/2024) - Bappeda Prov. Kaltim melalui Sub Bagian Keuangan mengadakan acara Bimtek Rekonsiliasi Keuangan yang mengundang seluruh staf pengelola administrasi keuangan dan operator bidang dan kesekretariatan Bappeda Prov. Kaltim.Acara yang dilaksanakankan di Swiss-Bell in Hotel Balikpapan ini mengangkat 2 (dua) topik utama yaitu pertama Keseragaman format permintaan panjar dan...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Fokus Evaluasi: Kepala Badan Ajak Pegawai Tingkatkan Kedisiplinan dan Kinerja

Kepala Bappeda Provinsi Kaltim, Yusliando, bersama Sekretaris, Saur Parsaoran, memimpin rapat yang membahas kedisiplinan dan peningkatan kinerja pegawai. Rapat ini bertujuan untuk mengevaluasi kedisiplinan dan kinerja di lingkungan Bappeda Kaltim.Dalam rapat tersebut, Yusliando menekankan pentingnya membentuk budaya kerja yang maju dengan mengedepankan core value ASN BERAKHLAK, "Budaya kerja saat ini...

Selengkapnya
Image

Bappeda Kaltim Turut Meriahkan MTQ Expo Nasional Tahun 2024 di Kalimantan Timur

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur turut meriahkan Expo Musabaqah Tilawatil Quran MTQ Nasional Tahun 2024 yang diselanggarakan di Kalimantan Timur. Expo ini berlangsung dari tanggal 8 hingga 15 September 2024 dan menjadi ajang kebanggaan bagi provinsi ini. Stelah 48 tahun terakhir Kalimantan Timur kembali menjadi tuan rumah dimana MTQN sebelumnya dilaksankan...

Selengkapnya