Pengumuman

Bappeda Provinsi Kalimantan Timur berkomitmen untuk terus melakukan pembenahan dan memberikan kinerja yang terbaik guna pembangunan Kalimantan Timur yang lebih optimal, sesuai dengan motto pelayanan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur "Berhasil Membuat Perencanaan Berarti Merencanakan Keberhasilan". Hubungi admin website kami pada fitur chat admin yang berada pada sisi paling kanan halaman website ini bila anda membutuhkan informasi seputar perencanaan pembangunan daerah. Segala bentuk penyalahgunaan yang dilakukan oleh Pejabat Bappeda Kaltim, Laporkan pada kami melalui email atau chat admin.

Berita

Kaltim Masuk Nominasi Tahap III APN 2015

Jakarta, Jum’at, 10/4/15. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Provinsi Kalimantan Timur masuk nominasi tahap III terhadap penilaian Anugerah Pangripta Nusantara Tahun 2015 bersama 11 Provinsi lainnya se Indonesia. Hasil penilaian ini merupakan tindak lanjut dari hasil penilaian dari Tim Penilai Independen Wicaksono Sarosa serta Tim Penilai Teknis Aswicaksana terhadap dokomen...

Selengkapnya

Fokus Target RPJMD Kaltim 2013-2018

Samarinda, Senin 6/4/15. Pembahasan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Gubernur Kalimantan Timur Tahun 2014 fokus terhadap target 23 indikator pembangunan dan 19 sasaran program prioritas sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kalimantan Timur Tahun 2013-2018. Hal ini terungkap pada saat rapat pembahasan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban Gubernur Kalimantan...

Selengkapnya

Era Baru Ekonomi Nasional

Samarinda, 1/4/15. Arah kebijakan pembangunan nasional lebih berdasarkan  atas nilai tambah teknologi dan nilai tambah hilirisasi industri. Hal ini sesuai dengan program pembangunan Nasional Republik Indonesia Kabinet Kerja yang dipimpin oleh Presisen Republik Indonesia Ir.H. Joko Widodo dan H. Yusuf Kalla serta sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN)...

Selengkapnya

Kebijakan Ekonomi Kaltim

Samarinda, Rabu 1/4/15. Gubernur Kalimantan Timur, DR.H. Awang Faroek Ishak berpesan kepada Menteri  PPN/BAPPENAS Andrinof A. Chaniago untuk disampaikan langsung kepada Presiden Republik Indonesia, Ir.H. Joko Widodo bahwa meminta kepada Pemerintah Pusat untuk membuat kebijakan kepada seluruh kontraktor Batu Bara yang ada di Provinsi Kalimantan Timur untuk membangun Power Plan...

Selengkapnya

Partisipasi Masyarakat Sangat Penting

Samarinda, 30/3/15. Partispasi seluruh lapisan masyarakat atau stakeholder sangat diharapkan dalam proses perencanaan pembangunan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur tahun 2016. “Ini sangat penting untuk dapat diketahui dan partisiapsinya mayarakat dalam proses pembangunan” dan Gubernur juga menambahkan bahwa Bupati/Walikota se Kalimantan Timur untuk hadir dan tidak diwakilkan pada acara Musrenbang RKPD...

Selengkapnya