Balikpapan, 25/10/12. Presiden Republik Indonesia, Susilo Bambang Yodhoyono (SBY) meresmikan dua proyek masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) di Kalimantan Timur, pada hari Rabu, 24/10/12 yaitu Pelabuhan Peti Kemas Kariangau di Balikpapan dan Bandar Udara Kalimarau di Kab. Berau. Selain peresmian, juga dilakukan groundbreaking 5 proyek MP3EI lainnya,...
SelengkapnyaSamarinda, 23/10/12. Utamakan koordinasi dan kerjasama yang baik antar pengurus atau panitia serta semua pihak yang terlibat dalam mensukseskan acara pelaksanaan ibadah Qurban 1433 H/ 2012 M di lingkungan Bappeda Provinsi Kalimantan Timur, akan dilaksanakan pada hari Sabtu, 27 Oktober 2012 atau 11 Dulhitjah 1433 H (setelah pelaksanaan Hari Raya...
SelengkapnyaSamarinda, 16/10/12. Provinsi Kalimantan Timur, dibawah kepemimpinan Gubernur Kalimantan, DR.H. Awang Faroek Ishak dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur, Drs.H. Farid Wadjdy terus berbenah dalam rangka untuk pengembangan wilayah berdasarkan pendekatan klaster. Ada 7 (tujuh) Daerah untuk dikembangkan berdasarkan pendekatan klaster antara lain 1. Balipapan Kariangau Industri Zone; 2. Samarinda Industri...
SelengkapnyaSamarinda,15/10/12. Infrastruktur pembangunan kawasan industri Karingau Kota Balikpapan, Provinsi Kalimantan Timur terus dilakukan sesuai dengan program Kaltim Bangkit 2013. Sumber : Bidang Prasarana Pengembangan Wilayah, Bappeda Kaltim dan dipublikasikan oleh Humas Bappeda Kaltim/Sukandar,S.Sos.
SelengkapnyaSamarinda, 15/10/12. Kawasan Industri dan Jasa Samarinda yang merupakan ibukota Samrinda dan juga ibukota Provinsi Kalimantan Timur. Sumber : Bidang Prasarana dan Pengembangan Wilayah, Bappeda Kaltim dan dipublikasikan oleh Humas Bappeda Kaltim/Sukandar,S.Sos. ...
Selengkapnya